Langsung ke konten utama

Luas dan kelilin segi n beraturan

 

Luas Segi n Beraturan


 Sumber materi:https://supermatematika.com/luas-segi-n-beraturan

Pada segi n beraturan

Setiap segi n beraturan bisa kita bagi menjadi n buah segitiga yang kongruen

Setiap titik sudut pada segi n beraturan bisa dilalui sebuah lingkaran, lingkaran ini disebut lingkaran luar segi n. Semuat titik sudut akan dilewati lingkaran (tidak ada yang tertinggal).

 

Menghitung luas segi n beraturan akan lebih mudah jika diketahui jari-jari lingkaran luarnya

segi-n-beraturan

Setiap segi n bisa dibagi menjadi n buah segitiga yang kongruen seperti pada gambar di atas.

Selanjutnya kita ambil salah satu segitiganya

juring-segi-n

Besar sudut A adalah 

Luas segitiga adalah

LΞ” = ½ .R.R sin A

Luas segi n beraturan adalah

Ln = n. LΞ”

Rumus ini merupakan rumus luas segi n beraturan yang diketahui jari-jari lingkaran luarnya.

 

Bagaimana jika diketahui sisinya ?

Pertama kita cari dulu hubungan antara jari-jari lingkaran luar (R) dengan sisinya (a)

juring-segi-n

Dengan aturan cosinus maka

a2 = R2 + R2 — 2R.R cos A

a2 = 2R2 — 2R2 cos A

a2 = R2(2 — 2cos A)

Luas segi n :

luas-segi-n-beraturan

Jadi luas segi n beraturan yang panjang sisinya a adalah

Komentar

Postingan populer dari blog ini

PERSAMAAN DAN PERTIDAKSAMAAN IRASIONAL

 DAFTAR PUSTAKA • Judul artikel:PERSAMAAN DAN PERTIDAKSAMAAN IRASIONAL • Penulis:Arief furqon • Tanggal tayang:5 agustus 2020 • Waktu akses: 6 September 2021 • Sumber inspirasi dari:https://youtu.be/yUv7D0xxQ-w Persamaan dan pertidaksamaan irasional • Konsep persamaan irasional Persamaan yang variabel nya berada di bawah tanda akar dan tidak dapat keluar dari akar disebut persamaan i rasional. Bentuk umum persamaan irasional Contoh soal: 1.tentukan nilai x yang memenuhi persamaan |/x + 2= x Jawab: ■Pertidaksamaan irasional 1) jika kedua ruas di kali atau dibagi bilangan positif tanda Tetap. 2) jika kedua ruas di kali atau dibagi bilangan negatif tanda berubah • Langkah menentukan himpunan penyelesaian(HP) 1. Hp¹ didapatkan dari syarat pertidaksamaan( bentuk akar dan bentuk pecahan) 2.Hp² didapatkan dari langkah-langkah: • 0 kan ruas kanan • Tentukan pembuat 0 ruas kiri • Tulis pembuat 0 di garis bilangan • Tentukan tanda • Arsir daerah yang sesuai dengan tand

DETERMINAN DAN INVERS MATRIKS

  Determinan dan Invers matriks π˜Ώπ™šπ™©π™šπ™§π™’π™žπ™£π™–π™£ 𝙙𝙖𝙣 π™„π™£π™«π™šπ™§π™’π™–π™©π™§π™žπ™ π™¨ 𝙀𝙧𝙙𝙀 2𝙭2 𝙙𝙖𝙣 π™’π™–π™©π™§π™žπ™ π™¨ 𝙀𝙧𝙙𝙀 2𝙭3 •Determinan Matriks Determinan suatu matriks didefinisikan sebagai selisih antara perkalian elemen-elemen pada diagonal utama dengan perkalian elemen-elemen pada diagonal sekunder.  Determinan matriks hanya dapat ditentukan pada  matriks persegi . Determinan dari matriks A dapat dituliskan det(A) atau |A|. Untuk menentukan determinan dari sebuah matriks, terdapat dua aturan berdasarkan ordonya, yaitu ordo 2x2 dan ordo 3x3. •Determinan  Matriks Ordo 2x2 Determinan matriks persegi dengan ordo 2x2 dapat dihitung dengan cara berikut: •Determinan  Matriks Ordo 3x3 Determinan matriks persegi dengan ordo 3x3 dapat dihitung dengan menggunakan dua cara, yaitu kaidah Sarrus dan ekspansi kofaktor. Namun, cara yang paling sering digunakan dalam menentukan determinan matriks ordo 3x3 adalah dengan kaidah Sarrus. Langkah-langkah mencari determinan matriks ordo 3x3 de

SISTEM PERTIDAKSAMAAN KUADRAT-KUADRAT DAN BEBERAPA CONTOH SOALNYA

 ☆SISTEM PERTIDAKSAMAAN KUADRAT-KUADRAT DAN BEBERAPA CONTOH SOALNYA Sumber materi:https://youtu.be/eOFFRkeLwB8 Mohon maaf jika ada kekurangan Wassalamualaikum wr.wb ^_^